Perjalanan Karir Culkin Pemeran 'Home Alone', Jadi Aktor Cilik Terkaya hingga Terjerat Narkoba

- 24 Desember 2020, 22:21 WIB
Aktor film Home Alone, Macaulay Culkin muda (kiri) dan sekarang (kanan).
Aktor film Home Alone, Macaulay Culkin muda (kiri) dan sekarang (kanan). /albanydailynews

 

WARTA PONTIANAK – Nama Macaulay Culkin mulai dikenal sejak sinema Home Alone mendunia dan selalu hadir menghibur di layar kaca televisi setiap Natal tiba.

Karena sinema ini mendunia, membuat pemeran karakter tokoh Kevin itu mencapai titik kesuksesan. Ia juga dinobatkan sebagai aktor cilik terkaya. Namun, kebahagiaan itu redup setelah dia terjerat narkoba.

Dikutip wartapontianak.pikiran-rakyat.com dari Biography, Kamis 24 Desember 2020, Macaulay Culkin mulai bermain di layar lebar dalam sinema Rocket Gibraltar pada 1988.

Baca Juga: Selain Home Alone, Ini 6 Rekomendasi Film Bertemakan Natal

Film komedi pertamanya yang hit pada 1989 bertajuk Uncle Buck dan jadi film dan aktor favorit Hollywood pada masanya.

Hingga puncak karirnya saat Macaulay Culkin berperan sebagai Kevin dalam film bergenre komedi Home Alone pada 1991 dan Home Alone 2: Lost in New York 1992.

Setelah itu meski kepopuleranya memudar tapi ia tetap bermain akting di beberapa film setelahnya yaitu The Good Son 1993, Richie Rich 1994.

Baca Juga: 3 Alasan Home Alone Jadi Film Natal Terbaik Sepanjang Masa

Hal tersebut juga dipengaruhi dari kisruh perebutan hak asuh dari orang tua Culkin. Culkin sempat menjadi bintang video klip “Balck or White” dari Michael Jackson dan mereka dua semakin dekat bahkan Culkin sering bermain di Taman Neverland milik King Of Pop itu.

Halaman:

Editor: Ocsya Ade CP

Sumber: Biography.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x