Ngeri! Ini Bahaya Tinggal di Daerah Tower SUTET

- 12 Mei 2021, 06:45 WIB
SUTET
SUTET /PIXABAY / sebaonflames/

Baca Juga: Kasihan, Pria yang Duduk di Atas Tower Sutet Akhirnya Turun karena Kehausan


* Tidak keluar rumah, khususnya jam 17.00 hingga 22.00, karena pada saat itulah arus listrik dari SUTET biasanya sedang mencapai titik puncak.


* Jaga jarak dengan lokasi SUTET atau tidak memasuki daerah sekitar SUTET yang telah dipagari.


* Sebisa mungkin pilih lokasi rumah yang letaknya paling jauh dari SUTET.


* Lewati jalan atau jalur yang menjauhi SUTET ketika sedang bepergian.


Selain cara-cara di atas, guna melindungi diri dari kanker dan penyakit lainnya, Anda dianjurkan untuk menerapkan pola hidup sehat dengan mengonsumsi makanan bergizi, rutin berolahraga, tidak merokok, mengelola stres dengan baik, dan beristirahat yang cukup.***

Halaman:

Editor: Suryadi

Sumber: alodokter.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x