Tim E-Sport NGID Asal Kalbar Tetap Rutin Latihan Walau Minim Kompetisi

- 28 Oktober 2020, 17:18 WIB
Para pemain profesional NGID ID Esport sedang mengikuti kompetisi secara online.
Para pemain profesional NGID ID Esport sedang mengikuti kompetisi secara online. /Dika Febriawan/WARTA PONTIANAK

WARTA PONTIANAK -  Walaupun di tengah pandemi covid-19, ternyata tak menyurutkan semangat para pemain profesional olah raga elektronik atau e-sport untuk mengikuti turnamen online.

Hal tersebut ditunjukkan tim e-sport asal Kalimantan Barat Night Gamers Indonesia (NGIG) E-Sport team yang terus berkompetisi di tengah pandemi.

Baca Juga: Geger, Wanita Paruh Baya Ancam Bakar kantor Gubernur DKI Jakarta

“Di dalam kompetisi, biasanya para pemain dapat bermain bersama di dalam kompetisi namun keadaan tersebut terbentur dengan pandemi covid 19 yang seluruh kompetisi harus digelar secara online sehingga kurangnya atmosfir riuhnya kompetisi” ujar Chief Executif Officer Night Gamers Indonesia ( NGID ) E-sport Kalimantan Barat, Elly.

Baca Juga: Pemuda Kekinian Tak Cuma Bermain Game, Tapi Ciptakan Prestasi di E-Sport

Namun, bukan hal baru jika suatu kompetisi tak ada kendala. Menurut Elly, kendala dalam latihan membuat kesulitan para pemain sehingga harus mengatur ulang jadwal latihan bersama dengan penerapan protokol kesehatan sesuai anjuran Pemerintah.

Baca Juga: Niat Redakan Massa, Anggota DPD RI Bali Malah Dipukul Pendemo

Namun kendala yang dialami tersebut sudah dapat diatasi sehingga semangat para pemain tidak surut walaupun dengan keterbatasan kompetisi yang tidak banyak diselenggarakan akibat pandemi covid-19. (*)

Editor: M. Reinardo Sinaga


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x