Penerapan Protokol Kesehatan di Pondok Pesantren Bisa Jadi Percontohan

- 17 November 2020, 06:00 WIB
Ilustrasi pondok pesantren.
Ilustrasi pondok pesantren. /pikiran-rakyat.com

Anggota DPR Yahya Zaini mengapresiasi penerapan protokol kesehatan di Pontren As Saidiyyah. Ia mengatakan tidak mudah menerapkan protokol kesehatan di pesantren mengingat banyak nya santri yang bermukim dan sebagian besar terdiri dari anak usia SMP dab SMA.

''Tadi saya lihat bagus sekali dan ketat sekali penerapan protokol kesehatan di sini,'' ucap Yahya.

Ia menambahkan apabila vaksin COVID-19 sudah bisa digunakan, dirinya akan memperjuangkan Pontren mendapat prioritas pemberian vaksin. Namun selama obat belum ditemukan dan belum bisa vaksinasi maka upaya pencegahannya melalui 3M (mencuci tangan, memakai masker, dan menjaga jarak).***

Halaman:

Editor: M. Reinardo Sinaga


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah