Kamera Utama Hingga 48 MP, Harga Samsung A12 Hanya Rp2,5 Juta

27 Desember 2020, 10:33 WIB
Samsung A12 /Samsung Indonesia/

WARTA PONTIANAK - Bagi anda pecinta merk teknologi asal Korea Selatan ini, khususnya Samsung, perusahaan ini kembali merilis smartphone terbarunya yaitu Samsung A12.

Dibekali dengan empat kamera belakang dengan kamera utama 48 MP, Samsung A12 dibanderol dengan harga Rp 2.499.000.

Untuk Anda yang gemar berswafoto, jangan khawatir, kamera depan Samsung A12 beresolusi 8 MP.

Baca Juga: Samsung Hadirkan Galaxy Movie Studio

Kapasitas penyimpanan Samsung A12 ini juga cukup besar, yaitu 128 GB, dengan dua pilihan RAM yaitu 4 dan 6 GB.

Tidak kalah penting, yang menjadi daya tarik lain dari Samsung A12 ini daya baterainya yang besar yaitu 5.000 mAh.

Berikut telah Warta Pontianak siapkan spesifikasi dari Samsung A12 melansir dari laman resmi Samsung:

Baca Juga: Ponsel yang Bisa Digulung Siap Diluncurkan Tahun Depan, Samsung Beri Penjelasan?

Prosesor

• CPU Speed: 2.3GHz, 1.8GHz

• CPU Type: Octa-Core

Display

• Size (Main_Display)
165.5mm (6.5" full rectangle) / 161.4mm (6.4" rounded corners)

• Resolusi (Main Display)
720 x 1600 (HD+)

• Teknologi (Main Display)
PLS TFT LCD

• Kedalaman Warna (Main Display)
16M

Kamera

• Rear Camera - Resolution (Multiple)
48 MP + 5 MP + 2 MP + 2 MP

• Rear Camera - F Number (Multiple)
F2.0 , F2.2 , F2.4 , F2.4

• Main Camera - Auto Focus
Yes

• Rear Camera Zoom
Digital Zoom up to 10x

• Front Camera - Resolution
8 MP

• Front Camera - F Number
F2.2

• Main Camera - Flash
Yes

• Front Camera - Flash
No

• Resolusi Rekaman Video
FHD (1920 x 1080) @30fps

Baca Juga: Samsung Dikabarkan sedang Kembangkan Ponsel yang Bisa Digulung

Memori

• RAM Size (GB)
4

• ROM Size (GB)
128

• Dukungan Memori Eksternal
MicroSD (Up to 1TB)

Jaringan

• JUMLAH SIM
Dual-SIM

• SIM size
Nano-SIM (4FF)

• SIM Slot Type
SIM + SIM 2 + MicroSD

• Infra
2G GSM, 3G WCDMA, 4G LTE FDD, 4G LTE TDD

• 2G GSM
GSM850, GSM900, DCS1800, PCS1900

• 3G UMTS
B1(2100), B5(850), B8(900)

• 4G FDD LTE
B1(2100), B3(1800), B5(850), B7(2600), B8(900), B20(800), B28(700)

• 4G TDD LTE
B38(2600), B40(2300), B41(2500)

Baca Juga: Samsung akan Luncurkan Galaxy S21 Bodi Plastik awal Januari 2021

Konektivitas

• USB Interface
USB Type-C

• Versi USB
USB 2.0

• Teknologi Lokasi
GPS, Glonass, Beidou, Galileo

• Earjack
3.5mm Stereo

• Wi-Fi
802.11 b/g/n 2.4GHz

• Wi-Fi Direct
Ya

• Versi Bluetooth
Bluetooth v5.0

• PC Sync.
Smart Switch (PC version)

Audio dan Video

• Stereo Support
No

• Video Playing Format
MP4, M4V, 3GP, 3G2, WMV, ASF, AVI, FLV, MKV, WEBM

• Video Playing Resolution
FHD (1920 x 1080) @30fps

• Audio Playing Format
MP3, M4A, 3GA, AAC, OGG, OGA, WAV, WMA, AMR, AWB, FLAC, MID, MIDI, XMF, MXMF, IMY, RTTTL, RTX, OTA.

Lalu, tunggu apalagi, tahun baru, gadget baru.***

Editor: M. Reinardo Sinaga

Tags

Terkini

Terpopuler