Inilah 4 Sebab Busi Motor Sering Rusak dan Bagaimana Cara Mengatasinya

- 23 November 2020, 14:37 WIB
Busi Sepeda Motor
Busi Sepeda Motor /Kopi/Pixabay/WARTA PONTIANAK

2. Kebocoran Kompresi pada Mesin

Kompresi mesin yang bocor bisa menyebabkan hilangnya tekanan di silinder ruang pembakaran atau combustion chamber. Ciri khas utama kebocoran pada kompresi mesin adalah tenaga mesin ngempos, sistem pembakaran yang tidak berjalan maksimal, dan busi cepat mati. 

Untuk mengatasinya, segera bawa motor Anda ke bengkel untuk diukur nilai kompresi mesinnya menggunakan compression tester.

Baca Juga: Pelarangan TikTok dan WeChat di AS Diprediksi Berhasi di Era Pemerintahan Trump

3. Korsleting pada Jalur Pengapian

Selanjutnya, penyebab lain yang menyebabkan busi cepat rusak adalah korsleting di jalur pengapian. Indikatornya kadang motor ngadat atau brebet. Selain itu, motor biasanya akan mati total (tidak bisa dihidupkan) setelah dimandikan.

Selain menyebabkan busi cepat mati, korsleting di jalur pengapian bisa menyebabkan komponen lain, seperti CDI, koil dan spul cepat mati. Untuk mengatasinya, cek jalur pengapian dan lihatlah apakah ada kabel yang terbakar atau terlihat korsleting. Jika demikian, harus segera diperbaiki.

Baca Juga: Google Chrome Punya Kebijakan Baru agar Pengembang Lakukan Transparansi Data

4. Dan Kemungkinan ada yang Tak Beres pada Setelan Bahan Bakar

Penggunaan bahan bakar yang salah bisa menyebabkan hisapan bensin terlalu banyak. Selain sepeda motor jadi lebih boros, busi akan cepat mati karena terlalu banyak disiram bensin.

Halaman:

Editor: Y. Dody Luber Anton

Sumber: Suzuki Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah