Gus Miftah: Panji Pragiwaksono Stand Up di Waktu dan Tempat yang Salah

- 23 Januari 2021, 15:05 WIB
Gus Miftah tanggapi pernyataan Pandji Pragiwaksono bandingkan FPI, NU, Muhammadiyah
Gus Miftah tanggapi pernyataan Pandji Pragiwaksono bandingkan FPI, NU, Muhammadiyah ///Sumber: Instagram.com/@gusmiftah

Diakhir Podcast, Deddy mencoba untuk menjadi penengah dalam permasalahan tersebut.

Baca Juga: PP Muhammadiyah: Jangan Cuma Bubarkan FPI, Pemerintah Harus Berlaku Adil

"Okelah jadi intinya Tabayyun lah ya, dibandingkan masalah ini menjadi besar ya"

"Dibandingkan ini semakin membesar, karena saya yakin ini semakin membesar, karena ini belum banyak aja teman-teman yang tau, kalau ini banyak yang tau akan semakin membesar, karena gua tau pandji temen lu, (Deddy Corbizier) gua nitip salam sama Panji, sampaikan ke Pandji " tabayun sama ahlinya " yang tau NU yang tau Muhammadiah, gak harus ke Gus Miftah, silahkan kalau mau datang ke NU atau ke Muhammadiah, akan diterima dengan Baik," tukas Gus Miftah.

Baca Juga: Dr Tirta: Podcast Deddy Corbuzier Dalam Seminggu Bisa Beli Ferrari

"Ya nanti gua akan ngomong sama dia, jadi intinya NU dan Muhammadiah terbuka ya," kata Deddy. ***

Halaman:

Editor: Yuniardi

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah