Kaleidoskop 2020: 7 Peristiwa Mengerikan Terjadi di Indonesia dan Dunia, Nomor 6 Sadis

- 29 Desember 2020, 13:44 WIB
 Pengadilan Inggris memperberat hukuman Reynhard Sinaga menjadi 40 tahun setelah korban lainnya muncul sehingga tercatat ada 206 korban pelecehan seksual yang dilakukannya.
Pengadilan Inggris memperberat hukuman Reynhard Sinaga menjadi 40 tahun setelah korban lainnya muncul sehingga tercatat ada 206 korban pelecehan seksual yang dilakukannya. /Dok. Facebook Reynhard Sinaga via The Guardian

Hanya dua bulan setelah kejadian tersebut, Gunung Merapi, gunung berapi paling aktif di Indonesia, memuntahkan gumpalan abu setinggi 6.000 meter di atas puncaknya, melapisi seluruh wilayah sekitar dengan debu dari abu vulkanik membuat pihak berwenang bersiaga tinggi.

Baca Juga: Positif COVID-19, Begini Kondisi Aa Gym Sekarang

6. WNI Divonis Seumur Hidup Karena atas Pemerkosaan 190 orang di Inggris
Nama Reynhard Sinaga warga Indonesia mendadak viral di media sosial dan pemberitaan baik itu di luar negeri mau pun di dalam negeri. Pasalnya ia divonis penjara seumur hidup karena tindakan pemerkosaan terhadap sekitar 190 orang pria di Manchester, Inggris.

Reynhard menjalankan aksinya dengan menyasar pria muda usia 20 tahun yang sedang berada di sebuah bar atau pub dalam keadaan setengah sadar karena mabuk Reynhard membawa korban ke apartemen pribadinya di Montana House.

Persidangan berlangsung dalam empat tahap, mulai Juni 2018 dan tiga tahap pada 2019, namun Pengadilan Manchester baru mengizinkan pemberitaan setelah hukuman dijatuhkan untuk sidang tahap tiga dan empat pada Senin, 6 Januari 2020.

7. Konflik Kelautan di Natuna
Kapal perang (KRI) Tjiptadi-381 di bawah komando utama TNI Angkatan Laut, Komando Armada (Koarmada) I berhasil mengusir kapal Coast Guard Tiongkok yang sedang mengawal kapal ikan mereka di perairan Natuna Utara, Kepulauan Riau. Perairan Natuna menjadi perhatian sejak masalah masuknya kapal Tiongkok ke wilayah teritorial Indonesia.

Baca Juga: Bingung Berkegiatan Sama Anak di Rumah Saat Pandemi? Ini 10 Link Buku Anak yang Seru dan Enak Dibaca

Tahun 2020 seakan memberikan peringatan dan banyak pelajaran berharga agar di tahun-tahun berikutnya sudah dapat melakukan antisipasi dan lain sejenisnya. Namun sebagai bangsa yang beriman hendaknya kita mengambil hikmah di segala musibah yang terjadi tersebut.***

Halaman:

Editor: Faisal Rizal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah