Ingin Kibuli Petugas, Miras Dikemas dalam Botol Air Mineral, Eh Ketangkap Deh

- 28 November 2020, 11:54 WIB
Petugas menata ribuan botol minuman keras atau miras untuk dimusnahkan.
Petugas menata ribuan botol minuman keras atau miras untuk dimusnahkan. /ANTARA/Didik Suhartono

Setelah dilakukan pemeriksaan, petugas pun mengizinkan SP untuk pulang. Namun sebelumnya SP dimintai untuk membuat surat pernyataan tidak menggulangi perbuatannya lagi. Jika ia melanggar, maka sanksi hukuman lebih berat pun sudah menanti.

"Yang bersangkutan kita minta untuk membuat surat pernyataan untuk tidak mengulangi perbuatannya. Selain itu, kami juga melakukan bimbingan dan penyuluhan terhadap penjual miras tersebut agar tidak menjual miras lagi, karena banyak hal negatif dan tindak pidana yang semua bermula dari miras," tutupnya. ***

Halaman:

Editor: Ocsya Ade CP


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x