Pemekaran Provinsi Kapuas Raya Kebutuhan Masyarakat Wilayah Timur

- 8 Maret 2021, 16:44 WIB
Ketua DPRD Kapuas Hulu Kuswandi
Ketua DPRD Kapuas Hulu Kuswandi /Dokumen/

Dirinya berharap ada respon positif dari Pemerintah Pusat. Soalnya wakil rakyat  dari Kalbar di Senayan juga sudah gencar menyuarakan ini. Jika Papua dimekarkan, suka tak suka Kalbar juga harus dimekarkan.

Baca Juga: Polres Kapuas Hulu Galang Koordinasi Tangani Karhutla

"Pada prinsipnya kita dari Kapuas Hulu minta diproses secepatnya, tinggal bagaimana Pemerintah Pusat melihat hal itu, apalagi ini ibu kota negara akan pindah ke Kaltim. Sebagai bentuk sikap dan komitmen, kami dari DPRD Kabupaten Kapuas Hulu akan terus menyuarakan kepada Pemerintah Pusat untuk merealisasikan Provinsi Kapuas Raya seperti Provinsi Kalimantan Utara,” tutupnya. ***

Halaman:

Editor: Faisal Rizal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x