11 Siswa di Ciamis Tewas Terbawa Arus Sungai Cileueur

- 17 Oktober 2021, 11:57 WIB
Ilustrasi tenggelam
Ilustrasi tenggelam /Foto : Pixabay/Tumisu/

Hasil olah tempat kejadian perkara juga menunjukkan tidak adanya peralatan atau kelengkapan alat keselamatan untuk menyeberangi sungai, seperti tali dan pelampung.

Wahyu pun menyayangkan insiden tersebut. Ia menyampaikan, peserta hanya bergandengan tangan saat menyeberangi sungai. Sementara kondisi batu yang ada di sana licin.

Berkenaan adanya kelalaian dalam kegiatan Pramuka itu, Wahyu memastikan pihaknya masih melakukan pendalaman. 

Baca Juga: Seorang Pengemudi Speed Boat Tewas Tenggelam, 4 Penumpang Kapal Berhasil Selamat

Namun demikian, ia yakin pada dasarnya tidak ada siapa pun yang mengharapkan musibah itu terjadi.***

Halaman:

Editor: Faisal Rizal

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah