Jenis-jenis Daun Ini Bisa Atasi Perut Buncit, Diantaranya Daun Peppermint

- 14 Juni 2024, 15:14 WIB
Ilustrasi daun Peppermint./freepik @racoolstudio
Ilustrasi daun Peppermint./freepik @racoolstudio /

2. Daun peppermint

Daun peppermint dikenal karena manfaatnya yang baik untuk pencernaan. Peppermint juga disebut mampu menjaga laju metabolisme.

Dengan dua manfaat di atas, daun peppermint mampu mendukung program berat badan Anda.

Anda bisa meminum teh peppermint yang kini banyak tersedia di pasaran. Tambahkan perasan lemon untuk menghadirkan sedikit rasa.

3. Daun salam

Sama seperti ketumbar, daun salam juga kerap digunakan dalam memasak. Tapi, daun ini juga ternyata punya kemampuan untuk menurunkan berat badan.

Baca Juga: Terlalu Pedas! Denmark Anggap Ramen Samyang Berpotensi Meracuni Konsumen

Melansir Healthshots, daun salam menyehatkan pencernaan dan meningkatkan metabolisme. Kandungan kalsium di dalamnya bisa membantu membakar lemak.

Halaman:

Editor: Faisal Rizal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah