Peringati Hari Ibu ke-92, TP PKK Singkawang Gelar Swab Gratis

- 18 Desember 2020, 19:18 WIB
Pelaksaan tes Swab di Halaman Sekretariat TP PKK Kota Singkawang
Pelaksaan tes Swab di Halaman Sekretariat TP PKK Kota Singkawang /Mizar/Warta Pontianak

Baca Juga: Satgas Covid-19: Hindari Asumsi atau Pernyataan Kontraproduktif dengan Tujuan Program Vaksinasi

Kedua hal tersebut adalah upaya untuk memutus mata rantai penularan Covid-19. Hanya saja, penerapan praktik 3T masih perlu ditingkatkan pemahamannya di masyarakat, mengingat masyarakat lebih mengenal 3M yang kampanyenya dilakukan terlebih dahulu dan gencar.

Juli menjelaskan, pelaksanaan Swab gratis ini dilaksanakan dalam memperingati Hari Ibu ke-92 Tahun 2020.

"Dalam peringatan hari Ibu ke-92 Tahun 2020, Tim Penggerak PKK mengambil upaya dengan mengadakan Swab/Rapid Test gratis kepada kaum perempuan. Ini adalah sebagai bentuk kepedulian PKK dalam menghadapi Pandemi Covid-19. Semoga dengan upaya ini dapat memberikan kontribusi untuk menekan penyebaran Covid-19," tuturnya.

Baca Juga: Tekan Kasus Aktif Covid-19 dengan Menggalakkan Disiplin Protokol Kesehatan

Hadir dalam kesempatan tersebut, Ketua Gabungan Organisasi Wanita (GOW)  Kota Singkawang, Istri Handayani yang turut serta menjadi salah satu peserta Swab Gratis.

Istri mengungkapkan, program Swab gratis yang diselenggarakan oleh TP PKK adalah merupakan salah satu upaya yang sangat baik dan bijaksana dalam upaya berkontribusi mengurangi penyebarluasan Covid-19.

“Peringatah Hari Ibu dilaksanakan dengan aksi sosial dan aksi nyata oleh TP PKK Kota Singkawang dengan mengadakan Swab gratis untuk masyarakat," katanya.

Ditengah Pandemi Covid-19 sekarang ini, menurutnya suatu langkah yang sangat bijaksana untuk diluncurkan.

Baca Juga: Wiku: Sebagian Besar Daerah Memiliki Kasus Aktif Covid-19 di Bawah 100

Halaman:

Editor: Yuniardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x