JKU Pinta Pemkab Kayong Utara Terus Bersinergi Dengan Jurnalis

- 22 September 2023, 15:34 WIB
Para anggota JKU saat menyerahkan cindera mata kepada Citra Duani - Effendi Ahmad
Para anggota JKU saat menyerahkan cindera mata kepada Citra Duani - Effendi Ahmad /Hms/

Apalagi, saat ini masih banyak pihak yang sering kali menutup diri untuk memberikan informasi kepada awak media, dengan berbagai alasan.

"Sebagai corong masyarakat, tentu kami berkewajiban menyajikan  informasi yang didapat secara utuh dan berimbang. Jika komunikasi dua arah tak berjalan dengan baik, maka informasi yang disajikan tidak utuh. Kami berharap tidak ada lagi pihak - pihak yang alergi terhadap jurnalis, atau wartawan. Kalaupun ada wartawan yang bertugas tidak sesuai kode etik jurnalis, maka bisa menempuh sengketa jurnalistik yang sudah diatur di Dewan Pers," tutupnya. ***

Halaman:

Editor: Yuniardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah