Kampung di Cianjur Ini Berlakukan Karantina Wilayah Setelah 18 Orang Warganya Positif Covid-19

- 24 November 2020, 16:03 WIB
Juru Bicara Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Cianjur, dr Yusman Faisal
Juru Bicara Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Cianjur, dr Yusman Faisal //Literasi News/Nabiel Purwanda/

Diketahui lanjut Ajan, salah seorang warga lebih dulu dinyatakan positif Covid-19, setelah menjalani tes usap di tempatnya bekerja di sebuah perusahaan sepatu di Sukabumi.

"Kini yang terpapar terus bertambah. Selain, karena telatnya penanganan dari pemerintah khususnya pihak Kelurahan. Serta adanya salah seorang warga yang merupakan tokoh setempat menolak untuk diisolasi oleh pihak puskesmas," tandasnya.

Baca Juga: Dinas Kesehatan Libatkan TNI dan Polri Dalam Pendistribusian Vaksin Covid-19

Menurut Ajan kini jumlah warga yang terpapar bertambah jumlahnya manjadi 21 orang. Mereka itu sebagian merupakan satu keluarga dan sebagian lagi warga lainnya.***

Halaman:

Editor: Faisal Rizal

Sumber: Literasi News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x