Cornelis Minta Formasi CPNS 2021 Harus Sesuai Kebutuhan Daerah

- 19 November 2020, 21:48 WIB
Anggota Komisi II DPR RI Fraksi PDI Perjuangan, Dapil Kalbar, Cornelis
Anggota Komisi II DPR RI Fraksi PDI Perjuangan, Dapil Kalbar, Cornelis /Dok. Media Center Cornelis/Warta Pontianak

Ia juga mengatakan mengingat pandemi Covid-19 yang masih berlangsung hingga saat ini, komisi II DPR RI meminta Kementrian PANRB meningkatkan alokasi formasi bagi tenaga medis yang menguasai teknologi informasi dalam rangka mendukung kelancaran penyelengaraan pemerintah yang memanfaatkan Sistem Pemerintah Berbasis Elektronik (SPBE).

"Selain itu dalam rangka mencari solusi terkait permasalahan tenaga honorer, Komisi II DPR RI bersepakat untuk mengadakan rapat gabungan lintas komisi dan lintas Kementrian," tegasnya. ***

Halaman:

Editor: M. Reinardo Sinaga


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah