Hore, Pertamina Lakukan Penyesuaian Turun Harga Pertamax Series dan Dex Series

- 1 November 2023, 15:41 WIB
Masyarakat sedang mengisi BBM di SPBU
Masyarakat sedang mengisi BBM di SPBU /HMS/

“Harga BBM non subsidi Pertamina mempertimbangkan berbagai aspek diantaranya minyak  mentah, publikasi MOPS dan Kurs, agar Pertamina tetap dapat menjamin penyediaan dan  penyaluran BBM hingga ke seluruh pelosok Tanah Air,” jelas Arya.

Arya menambahkan, sebagai Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang mendapatkan  penugasan pendistribusian BBM hingga ke pelosok negeri, pihaknya berkomitmen penuh untuk  menyediakan dan menyalurkan BBM berdasarkan prinsip Availability, Accessibility,  Affordability, Acceptability dan Sustainability.

“Pertamina Patra Niaga berkomitmen menyediakan pasokan produk BBM berkualitas diseluruh  wilayah Indonesia. Tidak hanya di kota-kota besar namun ke seluruh pelosok negeri, dengan  harga yang kompetitif,” tutup Arya.

Baca Juga: Harga BBM Non Subsidi Mengalami Kenaikan, Ini Daftar Lengkap Harga Pertamax Turbo dan Dex Diseluruh Indonesia

Untuk informasi mengenai seluruh harga produk Pertamina terbaru, masyarakat dapat  mengakses halaman website https://pertamina.com/id/news-room/announcement/daftar- harga-bahan-bakar-khusus-non-subsidi-tmt-1-november-2023-zona-3 atau menghubungi  Pertamina Call Center (PCC) 135. ***

Halaman:

Editor: Yuniardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x