Contoh Soal Sosiologi Kelas 11 Pilihan Ganda 1 Sampai 10 Disertai Kunci Jawabannya

- 23 Februari 2024, 18:00 WIB
Ilustrasi. Soal UTS PTS Sosiologi Kelas 11
Ilustrasi. Soal UTS PTS Sosiologi Kelas 11 /PIXABAY/ulleo

Baca Juga: Polri Bantah Penyataan Henry Yosodiningrat Soal Arahan Kapolri

  1. Kelompok sosial yang memiliki hubungan yang bersifat impersonal dan terikat oleh peraturan formal disebut ....

(a) Kelompok primer

(b) Kelompok sekunder

(c) Kelompok formal

(d) Kelompok informal

(e) Kelompok patembayan

  1. Berikut ini yang termasuk contoh kelompok formal, kecuali ....

(a) Sekolah

(b) Keluarga

(c) Perusahaan

(d) Organisasi politik

Halaman:

Editor: Yuniardi

Sumber: Rifqi Al Furqon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah