Tiongkok Murka, Ketahui Pejabat AS Datang Lagi ke Taiwan

- 20 November 2020, 20:30 WIB
Presiden Taiwan Tsai Ing-wen (tengah) saat bertemu dengan pejabat Kemenlu AS (kiri) dan pendiri Taiwan Semiconductor Manufacturing Company (TSMC) Morris Chang (kanan). /
Presiden Taiwan Tsai Ing-wen (tengah) saat bertemu dengan pejabat Kemenlu AS (kiri) dan pendiri Taiwan Semiconductor Manufacturing Company (TSMC) Morris Chang (kanan). / /Instagram/@tsai_ingwen/

Kementerian Luar Negeri Taiwan mengatakan Wu telah memperpanjang undangan Wheeler tahun lalu, dan akan mengumumkan detailnya pada waktu yang tepat.

Sementara di Beijing, juru bicara kementerian luar negeri Tiongkok mengatakan pemerintahnya menentang setiap pertukaran resmi antara Amerika Serikat-Taiwan, dan mendesak AS untuk sepenuhnya mengakui sensitivitas masalah Taiwan.

Baca Juga: Pemprov Kalbar Ketuk Palu Penetapan PROPEMPERDA RPJDM 2021

"Tiongkok akan membuat tanggapan yang sah dan perlu sesuai dengan perkembangan situasi," kata Zhao Lijian dalam jumpa pers harian.

Menurut laporan The New York Times perjalanan tiga hari pejabat AS Wheeler dijadwalkan pada 5 Desember 2020.***

Halaman:

Editor: Suryadi

Sumber: Reuters Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah