Kerap Disapa Bengkayang Daerah Kumuh, Bupati Darwis Janji Akan Perbaiki Infrastruktur

- 26 Februari 2021, 15:06 WIB
Sebastianus Darwis dan Syamsul Rizal saat memberikan keterangan pers usai dilantik
Sebastianus Darwis dan Syamsul Rizal saat memberikan keterangan pers usai dilantik /Yapi Ramadhan/Warta Pontianak

“Bengkayang ini infrastrukturnya sangat tertinggal, kalau dibidang ekonomi kita baik PRDB kita baik di atas Kalbar. Pendapatan perkapita kita 9 juta di atas Kalbar, IPM nomor 4. Kedepan infrastruktur yang kita kejar, kalau itu baik, di 122 desa, tentunya pasti bengkayang lebih baik kedepan, karena infrastruktur ini menunjang perekonomian, pertanian, perkebunan dan pariwisata,” kata Darwis. ***

Halaman:

Editor: Yuniardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah