Mau Pasword Tak Mudah Diretas, Simak Lima Kesalahan Pembuatannya di Sini

- 13 November 2021, 13:15 WIB
Ilustrasi menjelajah dunia maya
Ilustrasi menjelajah dunia maya /Pexels/WARTA PONTIANAK

WARTA PONTIANAK - Pada era digital  ini, penggunaan internet merupakan kebutuhan sehari-sehari masyarakat. Khususnya, dalam melakukan aktifitas kehidupan, baik itu dalam pekerjaan maupun kehidupan pribadi lainnya.

Seperti halnya, dalam menggunakan email dan akun media sosial maupun aktifitas lainnya. Tentunya untuk mengakses hal diatas, anda membutuhkan pasword, guna memudahkan masuk ke dalam email maupun aplikasi media sosial lainnya.

Penggunaan password biasanya digunakan untuk masuk akun yang kita buat di internet.

Baca Juga: Jangan Khawatir Android Anda Tidak Bisa Dicas, Coba Lakukan Tujuh Cara Ini

Penggunaan password difungsikan agar data yang disimpan di internet tetap aman.

Karena mulai dari data pribadi hingga pekerjaan melalui internet perlu dijaga dengan aman agar tidak disalah gunakan.

Namun kejahatan di era digital masih saja terjadi yang bisa merugikan kita.

Salah satunya peretasan password yang bisa saja terjadi pada siapa saja. Maka dari itu perlu hati-hati saat membuat password.

Jangan sampai gunakan password yang mudah ditebak oleh orang lain.

Halaman:

Editor: Y. Dody Luber Anton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x