Sebelum Lanjutkan Studi di Luar Negeri, Kamu Perlu Tahu Tips dan Panduan Penting Ini

- 23 Oktober 2023, 18:05 WIB
Ilustrasi kuliah di Luar Negeri
Ilustrasi kuliah di Luar Negeri /

Baca Juga: Era Industri 4.0 SDM Harus Kreatif dan Inovatif, Edi Kamtono Paparkan Ini di Kuliah Umum Universitas OSO

Ini mencakup makanan, akomodasi, transportasi, serta asuransi kesehatan dan visa.

  1. Mencari kerja part time

Jangan lupakan peluang kerja paruh waktu sebagai mahasiswa internasional.

Beberapa negara memiliki aturan yang memungkinkan mahasiswa untuk bekerja paruh waktu.

  1. Kualitas hidup

Kualitas hidup di negara tujuan kuliah juga perlu Anda pertimbangkan.

Baca Juga: Bantuan Uang Kuliah Tunggal Rp2,4 Juta Segera Disalurkan ke 310.508 Mahasiswa, Cek Syaratnya di Sini

Faktor seperti keamanan, sistem kesehatan, dan kualitas lingkungan sangat penting.

  1. Fasilitas umum

Selain itu, transportasi dan fasilitas umum di negara tersebut juga memainkan peran penting dalam kualitas hidup Anda selama tinggal di sana.

  1. Pembuatan visa

Proses pembuatan visa adalah langkah terakhir yang perlu Anda perhatikan.

Baca Juga: Profesi Dokter Dapat Bantuan Biaya Hidup Rp16,8 dari Program KIP Kuliah

Halaman:

Editor: Yuniardi

Sumber: Rifqi Al Furqon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah