Ekonomi Syariah Bisa Pulihkan Perekonomian Indonesia

- 18 November 2020, 21:29 WIB
Talkshow ekonomi syariah untuk negeri
Talkshow ekonomi syariah untuk negeri /Humas Allianz/Warta Pontianak

Dalam webinar tersebut, Gunawan menambahkan bahwa, dalam situasi ekonomi yang fluktuatif seperti saat ini, perusahaan harus memiliki produk syariah yang fleksibel.. Selain itu, perusahaan juga diharapkan dapat melakukan digitalisasi pada semua lini dan rutin berikan literasi untuk kelompok-kelompok yang masih belum memahami konsep syariah secara keseluruhan.

“Kami juga telah melakukan pengembangan saluran distribusi dan memberikan fasilitas pelayanan berbasis digital baik kepada mitra bisnis dan peserta, agar mampu menyesuaikan kebutuhan masyarakat di era digital ini. Beberapa inisiatif yang sudah kami lakukan adalah dengan menyediakan platform layanan pengajuan asuransi, pelayanan terkait informasi polis dan klaim yang semuanya dapat dilakukan secara online. Semua ini dilakukan bersinergi dengan regulator, asosiasi dan seluruh pihak yang memiliki tujuan sama untuk menumbuhkan asuransi syariah di Indonesia,” tutup Yoga. ***

Halaman:

Editor: M. Reinardo Sinaga


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x