Ini Lho, 10 Makanan untuk Meningkatkan Metabolisme Tubuh

- 23 Februari 2021, 05:30 WIB
Makanan yang bantu tingkatkan sistem metabolisme tubuh
Makanan yang bantu tingkatkan sistem metabolisme tubuh /pexels/

Asam amino rantai cabang yang ada dalam putih telur menjaga metabolisme Anda tetap tinggi, sehingga menurunkan berat badan Anda.

Baca Juga: Hobi Mendengarkan Musik? Ini Manfaat yang Bisa Kamu Dapatkan

3. Protein susu

Untuk Anda yang vegetarian, protein susu adalah suatu keharusan untuk meningkatkan metabolisme Anda. Anda dapat mengonsumsinya dalam bentuk susu atau yoghurt.

4. Bawang putih

Sumber nutrisi kecil ini adalah penguat metabolisme yang sangat baik. Meskipun digunakan dalam jumlah kecil, namun memiliki manfaat yang tinggi. Bawang putih juga dapat meningkatkan kekebalan tubuh.

Baca Juga: Touring Dengan Vespa? Simak Tips Dari Siswa SMA Ini

5. Kopi hitam

Menyeruput secangkir kopi hitam benar-benar merangsang metabolisme Anda. Namun, harus dikonsumsi dalam jumlah sedang untuk menghindari gangguan tidur dan kecemasan.

6. Teh hijau

Halaman:

Editor: Y. Dody Luber Anton

Sumber: femina.in


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah