Rasakan Manfaat Ini saat Mengonsumsi Kopi Hijau, Diantaranya Antipenuaan

- 12 Desember 2023, 17:16 WIB
Ilustrasi biji kopi hijau
Ilustrasi biji kopi hijau /Pixabay/

WARTA PONTIANAK - Kopi hijau memiliki rasa yang jauh lebih lembut ketimbang kopi biasa. Malahan rasanya seperti teh herbal ketimbang kopi pada umumnya.

Kopi ini memiliki manfaat yang lebih baik ketimbang kopi biasa. Sebab, mengandung senyawa antioksidan (asam klorogenat). Adapun itu, senyawa ini terdapat pada kopi yang dipanggang lebih sedikit.

 

 

Berikut sederet manfaat dari kopi hijau yang baik bagi tubuh, antara lain:

Baca Juga: Minum Kopi Berlebihan Dapat Memicu Penyakit Kronis, Berikut Ulasannya

1. Mengontrol gula darah

Kopi hijau atau ekstraknya yang biasa dikonsumsi dalam bentuk suplemen dapat bekerja mengontrol gula darah. Asam klorogenat yang kaya antioksidan meningkatkan sensitivitas insulin dan mengobati sindrom metabolik.

2. Menurunkan tekanan darah

Halaman:

Editor: Faisal Rizal


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah