Pemerintah Siap Bagikan BLT Rp 4 Juta Pada Pemilik Kartu BPJS Kesehatan, HOAKS!

- 20 Januari 2021, 17:27 WIB
Ilustrasi BPJS Kesehatan
Ilustrasi BPJS Kesehatan /Royan B/

WARTA PONTIANAK - Beredar kabar jika pemerintah siap memberikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) sebesar Rp4 juta. Bantuan itu disalurkan kepada pemilik kartu BPJS Kesehatan.

 

Informasi yang menggiurkan itu beredar dan tersebar luas di Facebook, dan pertama kali diunggah oleh akun Mak Dziyan Rayyan pada tanggal 15 September 2020 lalu.

Baca Juga: Pastikan Syaratnya Lengkap! Segini Besaran Total BLT BPJS Ketenagakerjaan, Cek dan Cairkan Segera

Penuturan yang tercantum dalam unggahan tersebut seperti diberitakan Jurnal Presisi berjudul "Hoaks atau Fakta: BLT Rp 4 Juta dari Pemerintah Siap Dibagikan Pada Pemilik Kartu BPJS Kesehatan!" juga terlihat sangat aktual dan meyakinkan. Akibatnya, banyak pengguna lainnya yang betul-betul mempercayai informasi tersebut.

 

"Benar dah berita ini kalo benar yak berkipas nian ini 4 kartu BPJS x 4.000.000 = 16jt. ckckck duetttt gala gala

'Beruntung nya yg ikut BPJS…

Begini isi pengumunan yang media sosial tersebut:

Halaman:

Editor: Faisal Rizal

Sumber: Jurnal Presesi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x