Berikut Resep Bikin Bubur Suro untuk Menyambut 1 Muharam

- 9 Agustus 2021, 18:27 WIB
Ilustrasi bubur suro
Ilustrasi bubur suro /

WARTA PONTIANAK - Bubur Suro menjadi salah satu makanan yang dihidangkan pada saat menyambut Tahun Baru Islam atau 1 Muharam. Untuk membuatnya makanan khas ini pun cukup mudah. Berikut resep bubur suro untuk menyambut Tahun Baru Islam yang simpel dan mudah dibuat.

 

Bahan-Bahan

1/2 cup beras

33 ml santan kelapa

1 batang serai, memarkan

2 lembar daun salam

400 ml air

Garam dan kaldu bubuk

Baca Juga: Berikut Doa Akhir dan Awal Tahun Baru Islam

Halaman:

Editor: Faisal Rizal

Sumber: hipwee


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x