Boleh Dicoba! Lima Pola Gaya Hidup Sehat Berikut Coco Dilakukan di Tahun 2023

- 5 Januari 2023, 18:37 WIB
Ilustrasi pola hidup sehat dengan berolahraga di tahun 2023
Ilustrasi pola hidup sehat dengan berolahraga di tahun 2023 /Andrea Piacquadio/Pexels

Baca Juga: Perdana di Kalimantan, HokBen Buka Gerai di GAIA Bumi Raya City Mall, Sajikan Makanan Jepang

4. Perbaiki Tidur
Aktivitas yang padat hingga distraksi dari beragam gawai bisa dengan mudah mengganggu kualitas tidur. Padahal, kurang tidur yang terjadi terus-menerus bisa memunculkan beragam masalah kesehatan serius.

Usahakan untuk tidur setidaknya 6-8 jam per hari demi kesehatan yang lebih baik di masa mendatang. Jauhkan gawai dari kamar tidur dan membuat suasana kamar tidur gelap dan sejuk setiap hari bisa mempermudah mewujudkan resolusi ini.

5. Rutin Berolahraga
Di tengah gempuran beragam masalah kesehatan dan pandemi, kesehatan dan kebugaran tubuh perlu menjadi prioritas. Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk mencapainya adalah berolahraga rutin.

Kebiasaan berolahraga ini bisa dimulai dengan hal yang paling ringan terlebih dahulu.***

 

Halaman:

Editor: Y. Dody Luber Anton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah