Ini 4 Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami dan Sangat Mudah

- 3 Desember 2020, 22:19 WIB
Illustrsi wajah jerawat, pakai masker jerawat agar bisa sembuh
Illustrsi wajah jerawat, pakai masker jerawat agar bisa sembuh /ike louie natividad/pexels

WARTA PONTIANAK - Jerawat memang membuat sebagian orang tidak percaya diri. Karena, pori-pori kulit tersumbat oleh minyak, bakteri, sel kulit mati, atau kotoran.

Kondisi yang sering terjadi pada area wajah ini memiliki banyak alternatif perawatan. Mulai dari memakai bahan kimia hingga memakai bahan-bahan alami.

Perawatan jerawat secara konvensional, mahal, dan sering memunculkan efek samping seperti, kulit wajah menjadi kering, kemerahan, atau iritasi, membuat beberapa orang memutuskan memilih perawatan secara alami.

Baca Juga: Talangi Dampak Pandemi, Paralimpiade Tawarkan Hibah Rp28 Miliar

Berikut cara menghilangkan jerawat menggunakan bahan-bahan alami dilansir Warta Pontianak dari Berita DIY berjudul 4 Cara Mudah Menghilangkan Jerawat Secara Alami, Catat Tipsnya Berikut Ini:

Teh hijau sebagai tonner

Selain berkhasiat sebagai minuman, teh hijau ternyata mampu menghilangkan jerawat dengan cara mengolahnya menjadi tonner atau pembersih.

Teh hijau memiliki antioksidan epigallocatechin-3 gallete (EGCG) yang tinggi, sehingga mampu menghambat peradangan, produksi sebum berlebih, dan menghambat pertumbuhan jerawat.

  • Seduh teh hijau dalam air mendidih selama 3-4 menit.
  • Biarkan teh hijau menjadi dingin.
  • Siapkan botol spray bersih, masukkan seduhan teh hijau yang telah dingin ke dalam botol.
  • Semprotkan pada wajah, tepuk-tepuk, lalu diamkan selama 10 menit atau semalaman.
  • Bilas wajah dengan air bersih.
  • Lakukan selama 1-2 kali sehari untuk hasil yang maksimal.
  • Seduhan teh hijau dapat dimasukkan ke kulkas, dan dapat bertahan selama 2 minggu.

Baca Juga: Satpol PP Jakarta Barat Tutup Bank BCA, Ini Alasannya

Lidah buaya untuk melembabkan kulit wajah

Halaman:

Editor: Ocsya Ade CP

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x