Selain Menderita HIV, Ini Sederet Penyebab Imunosupresi

- 30 Juni 2024, 15:50 WIB
Ilustrasi  Imunosupresi
Ilustrasi Imunosupresi /Karawangpost/Foto/Pixabay-whoismargot

WARTA PONTIANAK - Kondisi imunosupresi terjadi saat sistem kekebalan tubuh melemah dan tidak berfungsi sebagaimana mestinya. Hal ini bisa disebabkan oleh banyak hal, mulai dari konsumsi obat-obatan hingga penyakit tertentu.

Sistem kekebalan tubuh terdiri dari sekumpulan sel dan jaringan yang bekerja sama untuk melindungi tubuh dari virus, bakteri, parasit, serta jamur. Saat mengalami imunosupresi, tubuh tidak mampu melawan mikroorganisme tersebut sehingga tubuh lebih mudah terkena infeksi.

Baca Juga: Ini Sederet Makanan Yang Dilarang untuk Kandungan Lemah, Diantaranya Taoge Mentah

Imunosupresi bisa terjadi karena faktor usia. Seiring bertambahnya usia, fungsi sistem kekebalan tubuh secara alami akan menurun. Ini membuat tubuh menjadi kurang efektif dalam melawan infeksi dan penyakit.

Berikut sederet faktor lain yang dapat menyebabkan imunosupresi, antara lain:

1. Mengonsumsi obat kortikosteroid

Obat yang paling umum menyebabkan imunosupresi adalah obat kortikosteroid. Obat ini umumnya digunakan untuk mengatasi berbagai kondisi, seperti alergi, penyakit autoimun, kelainan darah, dan penyakit paru obstruktif

Obat kortikosteroid bekerja dengan cara meredam respons imun untuk mengurangi peradangan. Namun, jika dikonsumsi dalam jangka panjang dan dosis yang tinggi, obat ini dapat mengurangi kemampuan tubuh untuk merespons infeksi.

2. Menjalani kemoterapi

Halaman:

Editor: Faisal Rizal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah