KPU Kapuas Hulu Buka 805 Kotak Suara untuk Evaluasi Pemilu 2020

- 17 Maret 2021, 10:36 WIB
Pembukaan kotak suara secara simbolis
Pembukaan kotak suara secara simbolis /Taufik AS/Warta Pontianak/

Haidir, dari Komisioner Bawaslu Kapuas Hulu menyampaikan pembukaan kotak suara oleh KPU Kapuas Hulu sudah memenuhi prosedur. 

"Apalagi dalam membuka kotak suara itu berdasarkan SE KPU RI dan disaksikan Bawaslu dan kepolisian," ujarnya. 

Sebagai pengawas Pemilu, kata Haidir, pihaknya akan terus mengawasi tahapan Pemilu yang dilakukan KPU Kapuas Hulu.  Apalagi pada Pemilu 2024, pihaknya akan lebih ketat melakukan pengawasan Pemilu.

Baca Juga: Lolos Seleksi Timnas U-19, Fanni Muhamad Ternyata Pernah Dilarang Ayahnya Main Bola

"Masyarakat juga harus ikut mengawasi pelaksanaan Pemilu pada 2024 nanti," tutupnya.***

Halaman:

Editor: Faisal Rizal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah