11 Manfaat Lada Hitam Mulai dari Menjaga Pencernaan hingga Tingkatkan Kesuburan Pria

- 28 Januari 2021, 10:58 WIB
11 Manfaat lada hitam
11 Manfaat lada hitam /Pixabay/

WARTA PONTIANAK - Kita sering menggunakan garam dalam masakan kita, sehingga lada hitam sering kali terlupakan. Padahal manfaat dari lada hitam jauh lebih baik.

Lada hitam atau yang kita kenal juga dengan black pepper dapat meningkatkan rasa masakan Anda.

Dilansir dari Stylecraze, lada hitam disebut sebagai tanaman anggur yang kemudian dikeringkan dan digunakan sebagai rempah. Ada tiga jenis merica atau lada, yaitu hitam, hijau, dan putih.

Baca Juga: Yoga atau Berjalan Kaki, Mana yang Lebih Baik untuk Tubuh?

Satu ons lada memiliki banyak manfaat yang ditawarkan. Lada merupakan sumber besar magnesium, vitamin K, besi, dan serat.

Lada hitam juga mengandung zat antibakteri, antioksidan, dapat meningkatkan kekebalan, dan mencegah demam. Lada hitam, menurut penelitian, juga dapat membantu orang-orang berhenti merokok dan secara aktif digunakan dalam pengobatan penghentian merokok.

Berikut beberapa manfaat lada hitam untuk kesehatan yang jarang diketahui:

Baca Juga: Pasokan Batubara Untuk PLN Dijamin Aman

1. Meningkatkan kesehatan pencernaan

Halaman:

Editor: Y. Dody Luber Anton

Sumber: Stylecraze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x