Ini 5 Cara Ampuh Mengolah Bawang Putih untuk Menurunkan Berat Badan

- 27 November 2023, 19:55 WIB
Ilustrasi, bawang putih sebagai alternatif obat sakit kepala.
Ilustrasi, bawang putih sebagai alternatif obat sakit kepala. /freepik.com

Baca Juga: Ragam Manfaat Minyak Zaitun, Cocok Untuk Kamu yang Sedang Diet

2. Teh hijau bawang putih

Membicarakan minuman diet, banyak yang mengonsumsi teh hijau. Jenis teh ini mengandung antioksidan tinggi bernama katekin. Mengonsumsinya rutin mampu meningkatkan pembakaran lemak dan laju metabolisme tubuh.

Teh hijau tak hanya bisa dinikmati begitu saja, tapi juga dikombinasikan dengan bawang putih. Caranya, masukkan beberapa siung bawang putih yang sudah dihancurkan ke air panas, kemudian tambahkan teh hijau. Tambahkan juga sedikit madu atau jahe untuk memberikan aksen rasa manis dan segar.

3. Air lemon bawang putih

Minuman lain yang bagus dikonsumsi saat diet adalah air lemon. Tambahkan juga bawang putih agar khasiat untuk menurunkan berat badannya lebih maksimal.

Caranya mudah, cukup peras setengah buah lemon di gelas untuk mendapatkan airnya. Tambahkan bawang putih mentah yang sudah dipotong-potong halus. Masukkan air panas. Minum racikan ini untuk meningkatkan metabolisme tubuh sekaligus menyehatkan pencernaan.

4. Cocolan yogurt bawang putih

Penggunaan bawang putih memang luas. Kamu pun bisa mencampurkannya dalam saus cocolan berbahan yogurt. Caranya gampang, cukup campurkan parutan bawang putih bersama yogurt.

Cocolan ini enak dimakan dengan beragam makanan, mulai dari sayuran rebus hingga keripik kentang. Menu ini dapat dijadikan alternatif camilan sehat saat diet.

Halaman:

Editor: Faisal Rizal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah