Terkini! Pendaftaran Kartu Prakerja Resmi Dibuka, Simak Cara Daftarnya

- 23 Februari 2021, 10:13 WIB
Pembukaan Kartu Prakerja
Pembukaan Kartu Prakerja /Tangkap layar/[email protected]/

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 12 Dilanjutkan di 2021, Rp20 Triliun Disiapkan

Selanjutnya, kalian dapat melanjutkan untuk mengikuti Tes Motovasi dan Kemampuan Dasar, denga cara:

- Baca ketentuan, dan batas waktu dengan baik
- Siapkan alat tulis jika perlu
- Klik Mulai Tes Sekarang jika sudah siap
- Kerjakan dengan seksama, perhatikan waktu yang berjalan
- Setelah selesai, hasil tes akan dievaluasi

Proses telah selesai, selanjutnya pekerja dapat menunggu hingga ada pengumuman pembukaan gelombang yang diumumkan melalui akun Instagram resmi Kartu Prakerja.

Kemudian, pekerja dapat gabung di gelombag yang sedang dibuka tersebut untuk mengikuti seleksi.

Cara gabung pada gelombang tersebut yaitu, Login di akun https://www.prakerja.go.id, selanjutnya akan ada info pembukaan gelombang, Klik Gabung.

Baca Juga: BLT Kartu Prakerja Dibuka, Simak Cara Cepat Untuk Mendaftarnya

Apabila lolos, maka pekerja akan mendapatkan informasi melalui SMS, Email, atau dapat login di akun https://www.prakerja.go.id.***

Halaman:

Editor: Faisal Rizal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x