Qunut di Salat Witir Menurut 4 Imam Mazhab

- 3 April 2021, 15:15 WIB
Ustaz Abdul Somad membaca doa qunut kala menjadi Imam salat di Masjid Mujahidin Pontianak
Ustaz Abdul Somad membaca doa qunut kala menjadi Imam salat di Masjid Mujahidin Pontianak /Subuh Akbar Kalbar/YouTube

"Tak ada qunut lain (selain tiga jenis qunut tersebut, red)," tegasnya.

Dikutip dari almanhaj.or.id, mengenai hukum membaca doa qunut saat salat witir apakah wajib atau sunnah? Ditukil dari berbagai pendapat ulama hukum qunut Witir tidaklah wajib. Sedangkan yang  berpendapat dilakukan di sepanjang tahun, yaitu keumuman amalan Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam yang tidak dijelaskan kekhususannya dalam bulan tertentu.

Baca Juga: Ini Syarat Anak Kecil yang Boleh Masuk Saf Salat Orang Dewasa Mnurut UAS

Ini menunjukkan, boleh dilakukan sepanjang tahun, dan lebih utama lagi tidak terus-menerus melakukannya sebagaimana yang dilakukan Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam. Wallahu a’lam.***

Halaman:

Editor: Yuniardi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah