Asyik! BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 Bisa Cair, Tinggal Menunggu Waktu Saja

- 12 Februari 2021, 20:36 WIB
BSU BPJS Ketenagakerjaan atau BLT subsidi gaji 2021 bakal cair ke nomor rekening pekerja
BSU BPJS Ketenagakerjaan atau BLT subsidi gaji 2021 bakal cair ke nomor rekening pekerja /Dokumen Antara/WARTA PONTIANAK

WARTA PONTIANAK - Pencairan Bantuan Subsidi Upah (BSU) BPJS Ketenagakerjaan atau BLT subsidi gaji di tahun 2021 hingga saat ini masih menjadi pertanyaan sebagian besar kalangan masyarakat, khususnya bagi pekerja sebagai penerima, namun belum menerimanya.

Untuk mengetahui, apakah BSU BPJS Ketenagakerjaan atau BLT subsidi gaji tersebut dapat cair atau tidak di tahun 2021 ini?. Simak ulasan singkatnya di bawah ini.

Baca Juga: BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 Bakal Cair Lagi Karena Ini?, Simak 12 Fakta Lengkapnya

1. Penjelasan pemerintah melalui Menaker Ida Fauziyah tentang BSU BPJS Ketenagakerjaan atau BLT subsidi gaji

Meskipun pemerintah tidak mengalokasikan BSU BPJS Ketenagakerjaan atau BLT subsidi gaji tahun ini ke dalam APBN 2021. Namun, pemerintah akan menyalurkan kembali BSU BPJS Ketenagakerjaan atau BLT subsidi gaji kepada penerima dengan memperhatikan bagaimana kondisi ekonomi nasional ke depannya.

"Sementara, memang di APBN 2021 BSU BPJS Ketenagakerjaan atau BLT subsidi gaji tidak dialokasikan. Nanti dlihat bagaimana kondisi ekonomi berikutnya," ujar Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah belum lama ini.

Meski demikian, untuk membantu pekerja di luar pemberian BSU BPJS Ketenagakerjaan atau BLT subsidi gaji seperti yang dilakukan di tahun 2020, ujar Menaker Ida Fauziyah, pemerintah sudah dan akan terus melakukan berbagai program.

Baca Juga: Menaker Ida Fauziyah Beberkan Alasan BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 akan Dilanjutkan

Kemnaker sebagai salah satu Kementerian yang memiliki peran sentral dalam mempersiapkan SDM unggul misalnya selalu berusaha untuk menjalin sinergi dan kolaborasi dengan dunia usaha dan dunia industri (DUDI).

Halaman:

Editor: Y. Dody Luber Anton

Sumber: Kemnaker ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x